Selasa, 15 Januari 2013

Myob

MYOB
Mind Your Own Business
       Pengertian myob accounting 18: Versi terbaru dari program aplikasi akuntansi populer yang digunakan untuk menyalesaikan pembukuan secara otomatis,lengkap cepat dan akurat.
Membuka myob: klik start,all program,klik aplikasi myob.
5fungsi tombol untuk mengakses program myob:
1.open:u/membuka file yang telah dibuat.
2.create:u/membuat file atau data perusahaan yang baru.
3.Explore:u/membuka file contoh yang telah disediakan okeh MYOB.
4.WhAt’s New:u/melihat fitur” baru pada MYOB.
5.Exit:u/mengakhiri atau menutup program MYOB.
Create-Next
Serial number-dikosongi
Company Name-nama perusahaan.
UEMNO:-                                            Type business:
GSTNO:-
Address:…..
Phone number:…
Fax number:…
Email Address:…
Klik next
Current financial year:tahun
Convension mont: awal pembukuan
Klik next
Tiga pilihan data di  MYOB:
1.I would like to start with one of the list provided by MYOB accounting: anda akan menggunakan daftar akun yang telah di sediakan oleh MYOB.
2.I would like to import to list of account provided by my accountant after I’m done creating my company file: anda mengimpor data akun dari file lain.
3.I would like to build my own account list one I begin using MYOB.: anda akan membuat sendiri daftar akun secara langsung.
Cara impor data:
Klik fileàimpor datàAccountsàAccount informationàduplikatàupdate.
Pilih impor dataànextàchangeàdata Dàbuat folder baruànextàcommand centre-akan masuk menu utama MYOB.

Klik file-impor data-Accounts-Account information-duplikat- update.
Menu utama di MYOB:
1.Account: u/membuat daftar akun atau daftar pikiran yang akan digunakan di perusahaan, memasukkan saldo awal akun serta mencatat transaksi jurnal umum.
2.Banking:u/ mencatat transaksi” penerimaan kas pengeluran kas dan melakukan rekonsiliasi rekening Koran bank.
3.Sales:u/mencatat transaksi” penjualan secara tunai dan kredit,pembayaran hutang dan mncatat retur  pembelian.
4.Inventori:u/mencatat semua informasi yang berhubungan dengan persediaan barang  dagang mengubah harga jua, menentukan metode pembebanan hargapokok penjualan, menghitung stack fisik persediaaan.
5.Cart file:u/ mencatat dan menyimpan seluruh data custumer,supplier,dan karyawan perusahaan.
6.purchases:u/mencatat transaksi transaksi pembelian secara tunai dan kredit ,pembayaran hutang dan mencatat retur pembembelian.
v  Cara edit akun:
-klik account           Acount list            di cari akun nya           data di klik          klik edit
v  Cara impor data:
-file              impor data           account àaccount information à pilih impor dataà nextà changeà data Dà buat folder baru à nextà command centre à akan masuk menu utama myob.
v  Membuat nomor dan data baru:
-klik Account à account list à new.
v  Menghapus Account:
-klik Account à account list à edit à delete account à yes.
 Cara lain:
-set up à set up asistand à klik data account à next à pilih yang akan dihapus à del
 Cara mengganti saldo:
-klik set up à balance à Account opening balance à klik angka yang akan diganti à ok
v  Cara membuat kode pajak:
-List à Text code
Linked Account adalah: akun yang salimg berhubungan satu sama lain. Sehingga terjadi transaksi akun lain yang terhubung secara otomatis juga akan membuat jurnal.
 MYOB menyediakan 3 pilihan linked account:
·         Account and Banking Account: setup à linked account à account and banking accounts.
·         Sales linked Account : Berisi akun-akun yang berhubungan dengan penjualan. Setupà linked account à  sales linked account.
·         Purchases linked Account:  berisi akun-akun yang berhubungan dengan transaksi pembelian. Setup à account à purchase linked account.
v  Saldo awal customer :
a.      setup à balance à customer balance
b.      jendela customer balance ditampilkan pilih customer took sanjaya lalu klik add sale
c.       tekan tombol tab hingga pada kolom date, ubah tanggal menjadi 01/01/20011
d.      tekan tab kembali , pada kolom total including tax masukan saldo awal  10.000.000
e.      klik tombol panah texkode lalu ubah kode pajaknya menjadi N-T
v  Saldo awal supplier:
a.      Setupàbalanceà supplier balance
b.      Pilih nama supplierà klik tombol add purchase à tabe sampai kolom dateà ubah tanggalnyaà tekan tab kembali pada kolom including tax masukan saldo hutangà klik tanda panah takecode ubah menjadi N-T
c.       Klik tombol record.
Data persediaan : inventory à item list à new
v  Mencatat Saldo awal persediaan:
·         inventory: adjust inventory à kolom date ketik tanggal à tekan tab persediaan awal barang pada kolom memo.
·         Tekan tab 2x à pilih lemari à use item
·         Pada kolom quantity masukan stok awal à tekan tab à pada kolom unit cost ketik harga
·         Tekan tab à kolom amount otomatis terisi dengan total persediaan.
·         Tekan 2x lalu pilih akun  persediaan barang dagang à use account.
Jurnal umum : jurnal yang di buat atas transaksi –transaksi yang tidak berhubungan dengan bank penjualan maupun pembelian.
v  Mencatat jurnal umum:
Account à Record jurnal entry
Laporan njurnal umum:
Panel report à account à general jurnal à customize à atur tampilan tanggal.
v  PURCHASE
 Retur pembelian adalah pengembalian barang dagangan yang sudah di beli karena beberapa hal , seperti barang rusak , tidak sesuai pesanan atau cacat.
Untuk memasukan data transaksi retur pembelian:
àklik purchase à purchase register à klik retur and debit à new purchase.
Cara pengisian :
1.      Pilih supplier dengan klik drop down
2.      Ubahlah date sesuai dengan tanggal transaksi
3.      Masukan jumlah barang yang di retur di kolom received min(-) diawal nominal à tab
4.      Di kolom bakecode juga isikan sama seperti kolom received.
Pelunasan hutang dagang :
è Klik purchases à pay bills
1.      Pilih supplier date: di isi sesuai tanggal transaksi.
2.      Memo: pelunasan hutang kepada PT.XXX
3.      Ketik amount applied sesuai total yang dibayarkan
4.      Klik amount à enter à record  
v  SALES
Retur Penjualan adalah penerimaan kembali barang dari konsumen karena sesuatu hal seperti barang cacat ,rusak atau tidak sesuai dengan pesanan.





lamurichank@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar